Focus And Scope

Fokus Jurnal Pengabdian Keperawatan dan Kesehatan Holistik pada keperawatan dan kesehatan dalam bentuk hasil dari edukasi, pelatihan, bahkan pada pengelolaan dan pemasaran Produk Masyarakat tentang Kesehatan bidang keperawatan, kebidanan, farmasi, kesehatan masyarakat, gizi.